BMI Kota Kediri Bekali Anggotanya Strategi Memenangkan Pemilu 2024

0
305

BMI – Pemilu 2024 semakin dekat. Banteng Muda Indonesia (BMI) Kota Kediri masif melakukan konsolidasi membantu induk partainya, PDI Perjuangan, untuk memenangkan kontestasi lima tahunan itu, khususnya di Kota Kediri. Salah satu ikhtiar yang sudah dilakukan yakni memboyong 16 anggotanya ke lokasi wisata Gunung Bromo untuk mendapatkan pembekalan strategi pemenangan partai.

Ketua BMI Kota Kediri Anton Hardianto mengatakan, pembekalan strategi pemenangan terus diberikan. Menurutnya, pendidikan politik sangat penting ditanamkan sejak dini. “Anggota kami sebagian besar adalah generasi Z. Di Kota Kediri, mereka saya ajak turun langsung menyapa masyarakat di setiap kecamatan,”

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini