BMI – Gempa yang terjadi di Cianjur membuat Banteng Muda Indonesia langsung bergerak untuk memberikan bantuan kepada warga terdampak Gempa Cianjur.
DPC BMI Kota Bogor turun langsung ke lokasi untuk Memberikan Bantuan kepada Warga yang terdampak bencana Alam Gempa Bumi di Desa Ciwalen Kec. Warung Kondang Kab. Cianjur
Semoga bantuan ini dapat bermanfaat dan diharapkan warga terdampak gempa Cianjur segera pulih dan bangkit, sabar menghadapi cobaan dan selalu diberi kesehatan untuk para relawan yang senantiasa membantu di lokasi,